Bawang Putih Tembus Rp 100.000 per Kilogram

Written By Unknown on Rabu, 13 Maret 2013 | 12.14

Rabu, 13 Maret 2013 11:55 WIB

SEMARANG, TRIBUN - Harga bawang putih di Kota Semarang, Jawa Tengah, melonjak hingga mencapai Rp 100.000 per kg untuk bawang biji besar.

"Tidak terbayangkan ketika bawang langka, pedagang seenaknnya menaikkan harga sampai Rp 100.000 per kilogram di Pasar Jati," ujar Rita, warga Ngesrep Barat, Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah, Rabu (13/3/2013).

Pasar-pasar tradisional memang tidak mematok harga yang sama untuk bawang putih. Di pasar tradisional kelas 2 seperti Pasar Jati, Tlogosari, Meteseh, dan Pasar Jrakah, harga bawang putih sejak Selasa (12/3/2013) bervariasi mulai Rp 65.000 per kg hingga Rp 85.000 per kg.

Sejumlah pedagang pasar tradisional membeli bawang secara eceran, karena modal kecil. Dampaknya, mereka menjual pun secara eceran dengan kemasan seperempat kg per kemasan. Setiap kemasan itu dijual antara Rp 14.000 sampai Rp 25.000 per kilogram.  (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Bawang Putih Tembus Rp 100.000 per Kilogram

Dengan url

http://jabarsajalah.blogspot.com/2013/03/bawang-putih-tembus-rp-100000-per.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Bawang Putih Tembus Rp 100.000 per Kilogram

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Bawang Putih Tembus Rp 100.000 per Kilogram

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger