Moka Dorong Bandung Jadi Kota Wisata dan Jasa

Written By Unknown on Minggu, 07 Oktober 2012 | 12.14

Sabtu, 6 Oktober 2012 21:06 WIB

BANDUNG, TRIBUN- Dalam sambutannya pada Malam Final Pasanggiri Mojang Jajaka Kota Bandung 2012, Dada Rosada menyampaikan kegiatan pemilihan ini bisa mendorong Bandung menjadi kota wisata dan jasa.

"Moka jangan hanya berkegiatan, tapi juga harus dilibatkan dalam tujuh agenda prospek kota Bandung," ujarnya.

Sebanyak 24 finalis Pasanggiri Mojang Jajaka Kota Bandung 2012 siap berkompetisi dalam malam final. Mereka diharapkan tidak hanya bisa menjadi Nonoman Sunda yang modern tapi juga tetap memegang teguh budaya tradisional.

Pada tahap terakhir ini, dilakukanlah penjurian terbuka oleh dewan juri yang terdiri dari Herman Kertajaya, Avril Mhembere (Miss Zimbabwe 2008 dan Miss Tourism Queen International), Budi Dalton, Deden Siswanto (Desainer), dan Uu Rukmana (Wakil Ketua DPRD Jabar dan Pendiri Yayasan Atikan Sunda). (Cc)


Anda sedang membaca artikel tentang

Moka Dorong Bandung Jadi Kota Wisata dan Jasa

Dengan url

http://jabarsajalah.blogspot.com/2012/10/moka-dorong-bandung-jadi-kota-wisata.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Moka Dorong Bandung Jadi Kota Wisata dan Jasa

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Moka Dorong Bandung Jadi Kota Wisata dan Jasa

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger