Kepala BNNK Bandung Klaim Permasalahan Narkoba Ini Perlu Diberantas

Written By Unknown on Kamis, 18 Desember 2014 | 12.14

TRIBUN JABAR / DONY INDRA RAMADAN

Badan Nasional Narkotika Kota (BNNK) Kota Bandung mengadakan diskusi mengenai penanganan narkoba di Kota Bandung di Graha Pos, Jalan Banda, Bandung, Kamis (18/12/2014). 

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Ida Romlah

BANDUNG, TRIBUN - Badan Nasional dan Narkotika Kota (BNNK) Bandung menggelar kegiatan diskusi bertajuk "advokasi pencegahan pemberantasam penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba" (P4GN) di Graha Pos Jalan Banda, Kota Bandung, Kamis (18/12/2014).

Kepala BNNK Bandung, Yeni Siti Saodah mengungkapkan bahwa permasalahan narkoba ini perlu diberantas. Sebab, narkoba bisa menghambat kualitas sumber daya manusia.

"Narkoba ini mengancam bukan hanya kepada golongan tertentu, tetapi ke seluruh lapisan masyarakat," katanya.(cr1)


Anda sedang membaca artikel tentang

Kepala BNNK Bandung Klaim Permasalahan Narkoba Ini Perlu Diberantas

Dengan url

http://jabarsajalah.blogspot.com/2014/12/kepala-bnnk-bandung-klaim-permasalahan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Kepala BNNK Bandung Klaim Permasalahan Narkoba Ini Perlu Diberantas

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Kepala BNNK Bandung Klaim Permasalahan Narkoba Ini Perlu Diberantas

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger