CIREBON, TRIBUN - Sebuah minimarket di Jalan Kesambi, Kota Cirebon dibobol maling. Uang tunai Rp 200 ribu dan ratusan bungkus rokok yang dipasang di etalase dekat kasir hilang.
Peristiwa pertama kali diketahui Senin (28/4) pagi. Ketika itu, seorang karyawan yang kebagian kerja pagi kaget melihat etalase yang biasa tempat menyimpan rokok dalam keadaan kosong. Kemudian karyawan itu pun memeriksa laci kasir, ternyata uang Rp 200 ribu hilang.
Diduga pelaku masuk ke minimarket dari bagian belakang bangunan. Dia naik ke genteng, lalu masuk ke dalam minimarket melalui plafon. (roh)
Anda sedang membaca artikel tentang
Minimarket Dibobol Maling
Dengan url
http://jabarsajalah.blogspot.com/2014/04/minimarket-dibobol-maling.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Minimarket Dibobol Maling
namun jangan lupa untuk meletakkan link
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar