Rabu, 20 Maret 2013 11:44 WIB
"Pembuktiannya saya serahkan ke Polres Jakarta Pusat karena dia oknum di sana," kata Kepala Satuana Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Gembong Yudha di kantornya, Rabu (20/3/2013).
Saat dimintai keterangan, kata Gembong, anggota polisi tersebut beralasan ingin mengambil motor di tempat penggerebekan. Meski begitu, Gembong menegaskan bahwa tes urine harus tetap dilakukan untuk mengetahui apakah dia menggunakan narkoba atau tidak.
Mengenai Kampung Ambon sebagai sentra transaksi narkotika, Gembong berpendapat bahwa warga di sana harus direlokasi supaya tempat tersebut tidak terus-menerus menjadi sarang penjualan narkoba. Akan tetapi, pemerintah juga harus memikirkan tata kotanya yang bersolusi menekan penjualan narkoba di wilayah tersebut.
Sebelumnya diberitakan, sebanyak 70 orang ditangkap petugas Satuan Nakoba Polres Metro Jakarta Barat saat penggerebekan di Kampung Ambon, Cengkareng, Jakarta Barat. Jakarta Barat merupakan wilayah paling banyak bagi pasar penjualan narkoba, termasuk gudang penyimpanannya. (*)
Anda sedang membaca artikel tentang
Anggota Polisi Ikut Tertangkap di Kampung Ambon
Dengan url
http://jabarsajalah.blogspot.com/2013/03/anggota-polisi-ikut-tertangkap-di.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Anggota Polisi Ikut Tertangkap di Kampung Ambon
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Anggota Polisi Ikut Tertangkap di Kampung Ambon
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar